Bismillah, Apa kabar, semua? Maasyaallah, sudah lama tidak menulis di blog ini. Ada yang kangen? Hehe... Anyway, kali ini saya ingin berbagi cerita tentang video yang saya publikasikan di channel Youtube La Leh Crochet beberapa hari lalu. Video ini, awalnya, saya buat untuk Teman-teman yang ingin mengajari anak-anaknya merajut. Seperti yang kita tahu, kondisi pandemi membuat anak-anak lebih sering di rumah dan akrab dengan gadget. Nah, daripada anak-anak menghabiskan waktu mereka hanya untuk bermain, mengapa tak mengenalkan mereka dengan kegiatan yang kreatif dan produktif? Merajut bisa menjadi pilihan, apalagi guru kesenian tak jarang memberikan tugas tentang kerajinan tangan ini pada murid-muridnya. Jadi, saya buat tutorial untuk pemula, yang saya bagi menjadi tiga bagian. Bagian pertama menjelaskan tentang bagaimana teknik dasar membuat single crochet (sc), dan contoh-contoh produk yang menggunakan stitch/tusukan ini. Dalam video ini, saya tunjukkan beberapa contoh project berupa
Hello Crochet People! I just remembered to post this pattern on my shop. Actually it's been on Etsy since 2020, but I --again-- forgot to publish it on this blog (phew!) This basket is inspired by an old macrame hanging planter. I loved that hanging planter but I did not really understand how to make it. So, I made it in my own style: c.r.o.c.h.e.t.e.d. I tried times and times again to get the perfect shape of the basket. The final result is cute, isn't it? I wrote the pattern and published it on my Etsy Shop . It was firstly sold 9 hours after publishing the listing and I got a 5-star review! Alhamdulillah! If you want to try the pattern, you can drop by to my shop ;) Click here to get the pattern now! It's ON SALE ^_^ Untuk yang berdomisili di Indonesia bagaimana? Hehe... tenang, Teman-teman bisa mengikuti workshop online-nya. Selain mendapat materi berupa PDF dan video pembuatan, Teman-teman juga bisa berdiskusi langsung terkait proses pembuatannya. Tertarik? Sila